Jum'at Berkah, Dispersip adakan Literasi Agama

Jum'at Berkah, Dispersip adakan Literasi Agama

Bangkinang Kota- Jum'at berkah Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kampar melaksanakan Literasi Agama bersama Ustadz Ridwan M.Ag Wakil Ketua BAZNAS Kampar di aula Dispersip (Jum'at, 22/06/2022).   Dalam tausiyahnya ustadz Ridwan menyampaikan bahwa kunci kehidupan adalah dengan hati bersih dan lapang, selalu berzikir mengingat Sang pencipta dan…

Kandungan Khasiat Buah Naga

Kandungan Khasiat Buah Naga

Buah naga mempunyai khasiat yang bermanfaat bagi kesehatan manusia diantaranya sebagai penyeimbang kadar gula darah, pelindung kesehatan mulut, pencegah kanker usus, mengurangi kolesterol, pencegah pendarahan dan mengobati keluhan keputihan. Buah naga biasanya dikonsumsi dalam bentuk buah segar sebagai penghilang dahaga, karena buah naga mengandung kadar air tinggi…

4 Alasan Kenapa Memaafkan Penting Bagi Kesehatan

4 Alasan Kenapa Memaafkan Penting Bagi Kesehatan

Jakarta - Memaafkan bukan berarti melupakan, tapi memberi kesempatan kepada diri sendiri untuk menghapus rasa kesal dan dendam terhadap orang lain. Dengan demikian, rasa marah dan tekanan yang mengganggu emosi pun dapat diredakan. Akibatnya, pikiran jadi lebih tenang dan jauh dari stres. Sejatinya, tak hanya itu saja manfaat kesehatan dari…

Makanan Sehari-hari Penyumbang Kegemukan

Makanan Sehari-hari Penyumbang Kegemukan

Jakarta - Salah satu faktor yang banyak bikin orang jadi gemuk adalah mengonsumsi makanan yang berlebihan dan salah. Untuk itu ketahui makanan apa saja yang ditemui sehari-hari dan bisa bikin gemuk. "Yang paling banyak bikin gemuk adalah makanan dengan kandungan gula murni dan tepung," ujar dr Pauline…

Depresi? Cek Cara Bicaranya

Depresi? Cek Cara Bicaranya

Jakarta, Beberapa orang pandai menyembunyikan perasaan, dari luar tampak baik-baik saja meski hatinya menangis tercabik-cabik. Para ilmuwan baru-baru ini berhasil menentukan dengan tepat tingkat keparahan depresi berdasarkan cara berbicara. Dalam penelitian yang diklaim sebagai yang terbesar di dunia tersebut, para ilmuwan menemukan bahwa cara berbicara susah dipalsukan…

Cokelat Hitam Turunkan Tekanan Darah

Cokelat Hitam Turunkan Tekanan Darah

Cokelat hitam sudah lama diketahui manfaatnya bagi kesehatan. Hasil analisa terhadap 20 studi menunjukkan, konsumsi cokelat hitam setiap hari akan menurunkan tekanan darah. Penelitian yang dilakukan The Cochrane Group melaporkan, zat aktif dalam cokelat bermanfaat untuk membuat pembuluh darah lebih rileks. Akibatnya, tekanan darah pun turun.…

Orang yang Beriman Kondisi Fisik dan Mentalnya Lebih Sehat

Orang yang Beriman Kondisi Fisik dan Mentalnya Lebih Sehat

Orang yang beriman disayang Tuhan, mungkin itulah sebabnya kemudian orang yang beriman juga memiliki kondisi kesehatan yang baik. Nyatanya, berbagai penelitian menunjukkan bahwa orang-orang yang memiliki keyakinan dan keimanan yang teguh juga memiliki kondisi fisik yang lebih prima. "Keyakinan terhadap agama bisa mengurangi stres, depresi, dan meningkatkan…