Adakan workshop menulis, Nurhasani: tuangkan ide, gagasan yang membangun

Adakan workshop menulis, Nurhasani: tuangkan ide, gagasan yang membangun

Bangkinang - Secara umum pengertian menulis adalah menuangkan gagasan, ide dan pendapat dalam sebuah tulisan.KBBI mengartikan lebih sederhana tentang menulis. Menulis itu seperti halnya penulis menulis surat. Saat menulis surat. Secara tidak langsung anda akan menuangkan maksud, gagasan, opini dan ide anda ke dalam rangkaian kalimat.

Dispersip terima kunjungan SLB Gunung SahilanĀ 

Dispersip terima kunjungan SLB Gunung SahilanĀ 

Bangkinang - Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kampar menyambut baik kunjungan yang diadakan Sekolah Luar Biasa (SLB) Kecamatan Gunung Sahilan  Kabupaten Kampar dan diterima langsung oleh Ir. Nurhasani, MM selaku Kadis beserta staf di ruang kerja Kepala dinas pada Rabu siang (14/09/2022). …

Launching Buku Biografi Ulama dan Tokoh Kampar

Launching Buku Biografi Ulama dan Tokoh Kampar

Bangkinang Kota - Secara resmi Pj Bupati Kampar Dr H Kamsol,MM melaunching Buku Biografi Ulama dan Tokoh Penggerak Kampar Serambi Mekah di Aula Rumah Dinas Bupati Kampar, rabu (14/9/2022)  Sebelum melakukan Launching dan penandatangan penyerahan secara simbolis,  Dr. H. Kamsol atas nama Pemda Kampar menyampaikan apresiasi atas terbitnya sebuah…

Peresmian Taman Baca Masyarakat Batimang

Peresmian Taman Baca Masyarakat Batimang

Salo - kesuksesan tidak akan dapat diraih tanpa usaha dan kerja keras, kuncinya adalah tekun dan selalu mengupgrade diri dengan ilmu pengetahuan dalam meraih apa yang diharapkan, dan itu semua dapat diraih dengan jembatan penghubung yang biasa disebut dengan pustaka. Dengan melihat peluang untuk meraih kemajuan masyarakat inilah  Syaifullah atau…

Dispersip Kampar adakan Workshop menulis untuk pelajar

Dispersip Kampar adakan Workshop menulis untuk pelajar

Bangkinang - Kemampuan menulis adalah salah satu kemampuan berbahasa atau literasi yang bersifat produktif. Dalam menulis juga dituntut untuk kreatif agar tulisan menjadi menarik dan pembaca tertarik membacanya. Oleh karena itu, untuk meningkatkan kreativitas dalam menulis, Dinas Perpustakaan  dan Kearsipan Kabupaten Kampar bersama Komunitas Literasi Kampar (KLK)  serta Universitas…

Story Telling Dispersip kampar ajarkan anak cinta membaca

Story Telling Dispersip kampar ajarkan anak cinta membaca

Bangkinang- Pentingnya mengenalkan membaca pada anak usia dini merupakan tanggung jawab bersama, ini merupakan sesuatu modal awal mengajarkan anak cinta terhadap buku dan haus akan ilmu pengetahuan sehingga menghasilkan generasi kedepan yang bijak dengan literasi, inilah yang terus dipupuk oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kampar pada kegiatan story…

Dispersip adakan kegiatan Bersholawat

Dispersip adakan kegiatan Bersholawat

Bangkinang – Nabi Muhammad SAW merupakan sosok yang menjadi inspirasi dikehidupan nyata, beliau membawa perintah tuhan dalam menerangi kehidupan manusia, menunjukkan jalan kebenaran dan keselamatan dunia akhirat. Mengawali pagi ini (Selasa,06/08/2022)  sebelum melaksanakan aktivitas, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kampar mengadakan…

Dispersip adakan Story Telling membentuk karakter anak

Dispersip adakan Story Telling membentuk karakter anak

Bangkinang- Peningkatan kualitas sumber daya manusia harus dimulai dari usia dini agar nanti generasi penerus dapat meneruskan perjuangan dalam membangun bangsa, hal inilah yang dilakukan Dinas Perpustakaan dan kearsipan Kabupaten Kampar  melalui kegiatan story telling yang dilaksanakan di aula dinas yang diikuti oleh TK Paud Terpadu Pembina pada senen…

Dispersip Kampar Launching Kartu anggota pustaka terintegrasi dengan PERPUSNAS RI

Dispersip Kampar Launching Kartu anggota pustaka terintegrasi dengan PERPUSNAS RI

Bangkinang- Dinas Perpustakaan dan kearsipan Kabupaten Kampar terus berbenah untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat kampar salah satunya dengan mensinkronkan kartu anggota pustaka dengan PERPUSNAS RI (Perpustakaan Nasional Republik Indonesia), artinya dengan terdaftarnya sebagai pemustaka di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kampar juga terdaftar di PERPUSNAS RI. Hal…