Dispersip Kampar Kunjungi Pustaka Bukittinggi

Dispersip Kampar Kunjungi Pustaka Bukittinggi

Bukittinggi – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kabupaten Kampar  terus memaksimalkan program-program untuk pengembangan Literasi di Kabupaten kampar, berbagai hal dan upaya di jalani demi mewujudkan  kampar sejahtera melalui literasi, salah satunya melakukan study ke perpustakaan yang ada di luar Provinsi Riau yang pada hari ini (Jumat, 04/11/2022) melakukan kunjungan…

Dispersip Kampar sambut kunjungan Komisi III DPRD Pandang Panjang Sumatera Barat

Dispersip Kampar sambut kunjungan Komisi III DPRD Pandang Panjang Sumatera Barat

Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan (Dispersip) Kabupaten Kampar terima kunjungan dari Komisi lll Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Padang Panjang, Provinsi Sumatera Barat, Rabu (2/11/2022). Kunjungan delegasi anggota dewan provinsi tetangga ini disambut hangat oleh Kepala Dispersip Kampar Ir. H. Nurhasani MM dengan didampingi oleh Kabid Pengembangan, Bambang…

Nurhasani wakili Bunda Literasi hadiri festival Literasi

Nurhasani wakili Bunda Literasi hadiri festival Literasi

Bangkinang- SD Muhammadiyah 019 Bangkinang adakan lomba deklamasi puisi dan bertutur cerita anak islami, dalam rangka peringatan Muktamar Muhammadiyah Ke-48 dan memperingati Bulan Bahasa. Yang mempersembahkan festival literasi SD Muhammadiyah 019 Bangkinang di gedung 2 SD Muhammadiyah 019 desa Kumantan Bangkinang. Deswita Kamsol (Bunda Literasi) yang diwakili oleh…

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Region Sumatera Berpartisipasi dalam GERBANGKU

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Region Sumatera Berpartisipasi dalam GERBANGKU

Bangkinang- GERBANGKU (Gerakan Menyumbang Buku) adalah salah satu program Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip)  Kabupaten Kampar yang termasuk dalam bagian Gerakan Literasi Untuk Kesejahteraan Kampar Maju (GELIATKAMU) yang menjadi salah satu solusi untuk mengatasi darurat buku dan peningkatan literasi masyarakat. Dalam GERBANGKU siapa saja dapat  ikut berpartisipasi untuk…

Dispersip Kampar melakukan pendampingan pembinaan dalam rangka mempercepat akreditasi perpustakaan

Dispersip Kampar melakukan pendampingan pembinaan dalam rangka mempercepat akreditasi perpustakaan

Ridan Permai- Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip Kampar) Kabupaten Kampar terus berupaya untuk meningkatkan pelayanan seluruh pustaka yang berada di ruang lingkup kerjanya, tak terkecuali Pustaka yang ada disekolah.   Hal ini terlihat saat Kabid Pengembangan dan Pembinaan pustaka Bambang, S.Ip, M.Si bersama Staff mengunjungi pustaka pondok pesantren Al-Amanah Al-Islah…

FTBM Kampar adakan pertemuan di Dispersip 

FTBM Kampar adakan pertemuan di Dispersip 

Bangkinang- Upaya untuk terus menggalakkan Literasi di Kabupaten Kampar terus dilakukan oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan( Dispersip) Kabupaten Kampar  dengan menggandeng seluruh pihak sebagai partner agar usaha membudayakan literasi di kampar lebih maksimal. Bertempat di ruang baca Dispersip Kampar pada Kamis…

DISPERSIP Kampar Adakan Story Telling Dengan SDN 001 Bangkinang

DISPERSIP Kampar Adakan Story Telling Dengan SDN 001 Bangkinang

Bangkinang- Agar penyerapan dan pemahaman literasi lebih mengakar, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DISPERSIP) Kabupaten Kampar selalu melakukan monitoring dan kegiatan di mulai dari anak usia dini, kamis pagi (13/10/2022) bertempat di aula Dispersip kampar menghadirkan anak-anak dari Sekolah Dasar (SD) Negeri 001 Bangkinang untuk mengikuti Program Story Telling yang merupakan…

Dispersip Kampar gandeng POLKAM

Dispersip Kampar gandeng POLKAM

Bangkinang- Berdasarkan Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2007 tentang perpustakaan, pustaka mendapat amanat untuk mencerdaskan anak bangsa dan mendukung penyelenggaraan pendidikan Nasional, untuk itu Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kampar menggandeng seluruh elemen dan Komponen lainnya dalam mewujudkan itu semua. Kamis Pagi (13/10/2022) bertempat di ruang kerja Kepala Dinas, diadakan pertemuan…

Balai Bahasa Universitas Lancang Kuning Adakan MOU Dengan DISPERSIP Kampar

Balai Bahasa Universitas Lancang Kuning Adakan MOU Dengan DISPERSIP Kampar

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kabupaten Kampar Lakukan Memorandum Of Understanding (MOU) dengan Balai Bahasa Universitas Lancang Kuning Provinsi Riau di saksikan langsung oleh bupati kampar, mou ini dilaksanakan padahari juma't malam (07/10/2022) bertepatan dengan acara malam puisi sanggam group bagian 3.   Dalam MOU ini memuat tentang pengembangan Literasi…